Friday, March 16, 2012

MEMBERI CONTOH YANG BAIK

Daripada Jarir radhiallahu ‘anh, Rasulullah Sallallahu ‘Alaihi Wasallam bersabda, mafhumnya:

“Barang siapa yang di dalam Islam memberi contoh perbuatan baik ia memperoleh pahalanya sendiri dan pahala dari orang-orang yang mengikuti perbuatan baik itu sepeninggal dia, tanpa dikurangi sedikit pun juga. Barang siapa yang memberi contoh perbuatan buruk di dalam Islam ia akan memikul dosanya sendiri dan dosa orang-orang yang mengikuti perbuatan buruknya, tanpa dikurangi dari dosa-dosanya sedikit pun juga.” Muslim

Hari Jumaat
23 Rabi‘ulAkhir 1433 Hijriyah
16 Mac 2012

No comments: